Desa Sumberagung

Kec. Jatirejo, Kab. Mojokerto
Prov. Jawa Timur

Loading

Desa Sumberagung

Hari Libur Nasional

Isra Mikraj Nabi Muhammad

  • Hari
  • Jam
  • Menit
  • Detik
Info
Selamat datang di Website Resmi Desa Sumberagung Kecamatan Jatirejo Kabupaten Mojokerto Provinsi Jawa Timur

Berita Desa

Sejarah Desa sumberagung berawal dari Mbah Abdur Rohman atau yang dikenal dengan sebutan Mbah Genyong. Beliau adalah orang yang mbabad Desa Sumberagung. Tidak ada keterangan jelas menngenai asal muasal nama Desa Sumberagung. Selanjutnya Desa Sumberagung dipimpin oleh MBAH SADIYEK. Beliau ditunjuk oleh masyarakat secara langsung, dan beliau hanya memimpin selama kurang lebih 6 bulan.

Dan pada Tahun 1940 -1970 yang menjabat sebagai kepala desa Sumberagung yakni Bapak MARDIHARDJO yang kemudian dikenal dengan nama Bapak H. SODIQ. Beliau memimpin selama kurang lebih 30 Tahun. Beliau juga dikenal dengan sebutan MBAH BUNGKUK.

 

Selanjutnya pada Tahun 1970 Desa Sumberagung mengadakan pemilihan Kepala Desa, dan  yang terpilih menjadi Kepala Desa adalah Bapak H. AMIN LESTARI. Beliau memimpin desa selama kurang lebih 20 Tahun ( Tahun 1970-1990).

Kemudian pada tahun 1991 Desa Sumberagung mengadakan pemilihan Kepala Desa kembali dan yang terpilih menjadi Kepala Desa adalah  Bapak H. ASMURI SODIQ yang merupakan anak dari Bapak H. SODIQ ( mantan lurah sebelumnya). Masa kepemimpinan beliau berlangsung selama Tahun 1991-1998.

Selanjutnya ditahun 1999 terjadi kekosongan kepemimpinan yang kemudian diisi oleh Bapak GISAN yang menjabat sebagai PJ KADES. Beliau menjabat sebagai PJ KADES selama 3 Tahun yakni Tahun 1999-2002.

Tahun 2002 diadakan pemilihan Kepala desa kembali dan ditetapkan Bapak SUTRISNO sebagai Kepala Desa. Dari 6 tahun masa jabatannya beliau hanya menjabat selama 5 Tahun  dan di  1 tahun sisa masa jabatannya, kembali Bapak GISAN ditunjuk menjadi PJ KADES.

Di tahun 2007 Pemilihan Kepala Desa Kembali diadakan, dan Ibu SURATI terpilih sebagai Kepala Desa Sumberagung. Beliau menjabat selama 6 tahun yakni Tahun 2007-2013.

Pada pemilihan Kepala Desa Tahun 2013 Dimenangkan oleh Bapak BAHRUDIN. Masa jabatan beliau dimulai pada tahun 2013 dan berakhir ditahun 2019.

Pada tahun 2019 diadakan Pemilihan Kepala Desa dengan diikuti oleh 2 orang Calon Kepala Desa yakni Bapak BAHRUDIN dan putranya sendiri BURHANUDIN MUZZAKI hal ini dikarenakan tidak ada orang lain yang mendaftar, akhirnya pak BAHRUDIN menunjuk anaknya untuk mendaftar. Dan tentu saja hasil pemilihan Kepala Desa jatuh kembali kepada Bapak BAHRUDIN. Beliau akan menjabat selama periode Tahun 2020-2025.

Tak lama setelah pelantikan Bapak BAHRUDIN, beliau mengalami kecelakaan yang mengakibatkan kematian. Dan akhirnya pada tahun 2021 Desa mengadakan pemilihan ulang untuk mengisi kekosongan jabatan. Pada pemilihan kali ini yang menjadi calon adalah anak dan istri dari Bapak Bahrudin (alm). Pemilihan berlangsung secara aklamasi dan berhasil dimenangkan oleh saudara BURHANUDIN MUZZAKI. Beliau akan memimpin selama periode tahun 2021-2025.

Demikian selayang pandang atau sejarah singkat Desa Sumberagung yang dapat kami sampaikan, semoga dapat bermanfaat untuk kita semua, terima kasih.

 

 

Kiriman Komentar

Beri Komentar

Desa

1.725

LAKI-LAKI

LAKI-LAKI1.725penduduk

1.678

PEREMPUAN

PEREMPUAN1.678penduduk

3.403

TOTAL

TOTAL3.403penduduk

Layanan
Mandiri

Hubungi Pemerintah Desa untuk mendapatkan PIN

Pemerintah Desa

Kepala Desa

BURHANUDIN MUZZAKI

Tidak Ada di Kantor

Plt Sekretaris Desa

IMAM SHOFI'I

Tidak Ada di Kantor

Kasi Pemerintahan

MASNUL EFENDIK

Tidak Ada di Kantor

Kasi Kesra

EFENDI ANWAR

Tidak Ada di Kantor

Kaur Umum

IMAM SHOFI'I

Tidak Ada di Kantor

Kasi Pelayanan

MIFTAKUL HUDA

Tidak Ada di Kantor

Kadus Jetis

GISAN

Tidak Ada di Kantor

Kadus Bagen

PARDIKIN

Tidak Ada di Kantor

Kadus Segunung

MATFUDIN

Tidak Ada di Kantor

Kadus Semambungan

MOH. MUNIF

Tidak Ada di Kantor

Kadus Pangi

PURWONO

Tidak Ada di Kantor

PERKEMBANGAN PENDUDUK

Bulan Ini

Kelahiran

0

Orang

Kematian

1

Orang

Masuk

1

Orang

Pindah

0

Orang

Bulan Lalu

Kelahiran

0

Orang

Kematian

6

Orang

Masuk

3

Orang

Pindah

16

Orang

LAYANAN SURAT PENGANTAR

Hari Ini

4

Surat

Kemarin

0

Surat

Minggu Ini

7

Surat

Bulan Ini

33

Surat

Bulan Lalu

60

Surat

Tahun Ini

33

Surat

Tahun Lalu

657

Surat

Total

2,432

Surat

Peta Desa
Agenda

Untuk sementara, belum ada agenda yang akan dilaksanakan.

Statistik Pengunjung
Hari ini : 89
Kemarin : 60
Total Pengunjung : 65.475
Sistem Operasi : Unknown Platform
IP Address : 3.145.96.78
Browser : Mozilla 5.0
Video Desa
Peta Desa
Agenda

Untuk sementara, belum ada agenda yang akan dilaksanakan.

Statistik Pengunjung
Hari ini : 89
Kemarin : 60
Total Pengunjung : 65.475
Sistem Operasi : Unknown Platform
IP Address : 3.145.96.78
Browser : Mozilla 5.0
Video Desa
Pemerintah Desa

BURHANUDIN MUZZAKI

Kepala Desa


Tidak Ada di Kantor

IMAM SHOFI'I

Plt Sekretaris Desa
Tidak Ada di Kantor

MASNUL EFENDIK

Kasi Pemerintahan
Tidak Ada di Kantor

EFENDI ANWAR

Kasi Kesra
Tidak Ada di Kantor

IMAM SHOFI'I

Kaur Umum
Tidak Ada di Kantor

MIFTAKUL HUDA

Kasi Pelayanan
Tidak Ada di Kantor

GISAN

Kadus Jetis
Tidak Ada di Kantor

PARDIKIN

Kadus Bagen
Tidak Ada di Kantor

MATFUDIN

Kadus Segunung
Tidak Ada di Kantor

MOH. MUNIF

Kadus Semambungan
Tidak Ada di Kantor

PURWONO

Kadus Pangi
Tidak Ada di Kantor